Sabtu, 09 Juni 2012

OJOKOYOWONGSUSAH

Sebenarnya saya menjadi salah satu admin dari grup ini. Semacam blog curhat dari beberapa teman berstatus karyawan dengan dunia kerjanya masing-masing. Blog ini sudah menjadi rumah ketiga *setelah kantor* tempat dimana kami bisa berkeluh kesah dan bertawakal sejenak atas segala apapun yang saat ini tengah kami hadapi dan apa saja yang sudah kami raih. 


Maksud dari blog ini 
OJO KOYO WONG SUSAH, ungkapan dalam bahasa Jawa yang berarti "jangan seperti orang susah" adalah kata2 yang mengajak untuk tetep tersenyum dan semangat dalam masa2 susah seperti sekarang ini.
OJO KOYO WONG SUSAH, juga hadir di facebook. grup ini dibuka untuk umum statusnya open group, siapa saja boleh join grup ini. Katakan curhatmu dengan kreatif. :)))

Tidak ada komentar: